Banjir Bandang di Medan, 3 Orang Tewas hingga Imbauan Gubernur Edy

Banjir Bandang di Medan, 3 Orang Tewas hingga Imbauan Gubernur Edy

KOMPAS.comBanjir bandang melanda Kota Medan, Sumatera Utara, pada Jumat (4/12/2020).

Ribuan rumah milik warga dilaporkan terkenda dampak. Selain itu, petugas Basarnas menemukan tiga jasad di sekitar Sungai Pantai Bokek.

Gubernur Sumatera Utara Edy Rahmyadi menegaskan, pihaknya segera menyalurkan bantuan bagi para korban banjir.

Baca juga: Ketinggian Banjir di Tanjung Selamat Medan hingga 6 Meter, Tim SAR Sulit Evakuasi Korban

Berikut ini fakta lengkapnya:

1. Diduga hanyut, tiga warga tewas

Ilustrasi pemakamanBBC Ilustrasi pemakaman

Tim Basarnas berhasil mengevakuasi dua jenazah di Komplek Perumahan De Flamboyan, Desa Tanjung Selamat, Medan Tuntungan, Medan, Sumatera Utara, Jumat (4/12/2020).

Basarnas Medan mengatakan, awalnya petugs menemukan jenazah berjenis kelamin perempuan yang diperkirakan berusia sekitar 30 tahun.
Saat ditemukan, jenazah tersebut mengenakan kerudung hitam dan baju lengan panjang merah.

Baca juga: Penyebab Banjir di Kota Medan yang Merendam Hampir 3.000 Rumah

Tak berselang lama, di dekat Aliran Sungai Pantai Bokek, petugas menemukan jenazah pria yang diperkirakan berusia sekitar 20 tahun.

Saat ditemukan, jenazah mengenakan jaket kuning dan celana jeans. Pria tersebut dikenali identitasnya bernama Heka.

Sebelumnya, petugas juga mengevakuasi jenazah seorang pria yang diketahui bernama Heka di Perumahan Griya Nusa III Tanjung Selamat, Medan Tuntungan.

READ  Aakarshi Kashyap, Sumeeth Reddy/Ashwini Ponnappa Masuk Undian Utama Indonesia Open- The New Indian Express

We will be happy to hear your thoughts

Leave a reply

SUARASUMUT.COM NIMMT AM ASSOCIATE-PROGRAMM VON AMAZON SERVICES LLC TEIL, EINEM PARTNER-WERBEPROGRAMM, DAS ENTWICKELT IST, UM DIE SITES MIT EINEM MITTEL ZU BIETEN WERBEGEBÜHREN IN UND IN VERBINDUNG MIT AMAZON.IT ZU VERDIENEN. AMAZON, DAS AMAZON-LOGO, AMAZONSUPPLY UND DAS AMAZONSUPPLY-LOGO SIND WARENZEICHEN VON AMAZON.IT, INC. ODER SEINE TOCHTERGESELLSCHAFTEN. ALS ASSOCIATE VON AMAZON VERDIENEN WIR PARTNERPROVISIONEN AUF BERECHTIGTE KÄUFE. DANKE, AMAZON, DASS SIE UNS HELFEN, UNSERE WEBSITEGEBÜHREN ZU BEZAHLEN! ALLE PRODUKTBILDER SIND EIGENTUM VON AMAZON.IT UND SEINEN VERKÄUFERN.
Suara Sumut